World Diabetes Day-14 November 2021 “Waktunya Mendukung Akses untuk Perawatan Diabetes, Jika Tidak Sekarang Kapan Lagi?”
Untuk saat ini terdapat 537 juta orang dengan Diabetes di dunia. Itu artinya 1 dari 10 orang dewasa hidup dengan diabetes. Diabetes bertanggung jawab terhadap 6.7 Juta kematian di tahun 2021 atau setara 1 kematian setiap detiknya, namun lebih dari 50% diabetes bisa dicegah. Pencegahan dapat dilakukan penderita diabetes dengan terapi
Read More